• Form
  • Facebook
  • RSS
MOBIL / HEADLINE Page : 473  
2017-08-10
MOBIL - HEADLINE
Tata Motors Sedang Sakit
Tata Motors sedang sakit. Karena alasan finansial, merek India yang menjadi raja di pasar domestik itu menarik diri untuk tampil di Geneva Motor Show.

2017-08-09
MOBIL - HEADLINE
Isuzu Mu-X Indonesia Termurah Dari Seluruh Dunia
Buat meningkatkan daya saing di pasar dalam negeri, Isuzu Astra Motor Indonesia meminta bantuan prinspial di Jepang agar mu-X bisa dijual murah.

2017-08-09
MOBIL - HEADLINE
Mercedes-Benz Pertama Yang Mengemban Nama AMG
Penggemar mobil asal Jerman, Mercedes-Benz, tentu tidak asing dengan nama AMG. AMG adalah nama lain untuk Mercedes-Benz yang sporti dan kencang.

2017-08-09
MOBIL - HEADLINE
Fin Komodo Pikir Panjang Lahirkan Pesaing Wintor
Lahirnya kendaraan komersial kecil (pengangkut) 400cc Wintor, membuka segmen baru industri otomotif dalam negeri.

2017-08-08
MOBIL - HEADLINE
Ketika 8 Mobil Mewah Supercepat Senilai Rp300 M Berkumpul
Goodwood Festival of Speed rumah bagi Rolls-Royce, tapi bukan berarti pabrikan Eropa lain tidak bisa unjuk gigi di ajang 'reuni' mobil-mobil cepat ini

2017-08-08
MOBIL - HEADLINE
Mitsubishi Gunakan Teknologi Suspensi Lancer Di Small MPV
Rencannya debut internasional akan dilakukan bulan depan bersamaan dengan pembukaan pameran GIIAS 2017 pada 10 Agustus.

2017-08-08
MOBIL - HEADLINE
Gahar Tapi Menggemaskan, Bugatti Veyron Berwarna Panda
Bugatti Veyron masuk dalam jajaran mobil versi jalanan tercepat di dunia. Mesin 8 liter W16-nya mampu menghasilkan tenaga 1.001 hp.

2017-08-08
MOBIL - HEADLINE
Lexus LC 500 Sudah Laku 5 Dari 10 Jatah Untuk Indonesia
Mobil sport coupe Lexus LC 500 dihadirkan di Indonesia dalam unit yang sangat terbatas. Indonesia hanya mendapat jatah 10 unit LC 500 setiap tahun.

2017-08-07
MOBIL - HEADLINE
Ada Small MPV Mitsubishi, Honda Jaga Mobilio & BR-V
Kedatangan small MPV terbaru Mitsubishi akan menambah ramai pasar automotif Indonesia, terutama di segmen low multi purpose vehicle (MPV).

2017-08-07
MOBIL - HEADLINE
Pengemudi Accord Jadi Korban Tewas Ke-19 Akibat Ledakan Airbag Takata
Honda Motor memastikan bahwa pria yang tewas dalam kecelakaan di Florida, Amerika Serikat, pada pekan lalu merupakan korban ledakan airbag Takata.